Langsung ke konten utama

Heatsink Fan







Merupakan peralatan pendingin yang berbentuk kotak atau bulat, yang terbuat dari bahan alumunium dan di atasnya terdapat kipas yang akan berputar saat computer menyala. HSF menjadi kebbutuhan pokok dalam computer karena hampir semua komponen hardware computer di dalam casing menggunakan HSF masing-masing, mulai dari prosesor, VGA card, dn Harddisk yang berlomba-lomba memberikan fasilitas komponen HSF yang berkualitas tinggi dalam bersaing di pasaran.

Fungsi
  •  Pendingin pada hardware yang di atasnya diletakkan HSF.
  • Prosesor tidak akan berfungsi jika tidak ada heatsink fan di atasnya.
  •  Penyerap panas yang dihasilkan oleh prosesor saat bekerja dan dilengkapi dengan kipas pendingin di atasnya agar suhu pada prosesor tetap stabil.
  •  Penjaga sirkulasi udara di dalam casing.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

optical drive

Fungsi Optical Disc Drive adalah Untuk melakukan berbagai tugas seperti membaca data dari komputer dan mendengarkan audio burning CD ,menginstal drive,dll Dalam dunia nyata, "optik" mengacu pada visi, atau kemampuan untuk melihat. Dalam dunia komputer, bagaimanapun, "optik" mengacu pada laser, yang bisa "melihat" dan membaca data pada cakram optik. Disk ini termasuk CD dan DVD, yang terdiri dari jutaan benjolan kecil dan dips. Optical drive memiliki laser yang membaca benjol dan dips sebagai satu dan nol, yang komputer dapat mengerti.

RAM (Random Access Memory)

RAM merupakan singkatan dari Random Access Memory biasanya disebut dengan istilah pendek yaitu Memori. Memory atau RAM merupakan sebuah perangkat keras komputer yang berfungsi sebagai tempat penyimpanan data sementara. Memory bekerja dengan menyimpan dan menyuplai data-data penting yg dibutuhkan Processor dengan cepat untuk diolah menjadi informasi. Agar lebih mudah dipahami sebagai contoh, saat anda membuka membuka sebuah aplikasi misalnya seperti microsoft atau browser mozila firefox maka prosesor akan membuka program atau aplikasi tersebut dari hardisk dan kemudian akan meload nya ke memory atau RAM. begitulah kira kira pemahaman sederhana tentang fungsi memory atau RAM.

operasi dasar komputer dan perangkat lunak dalam sistem informasi

  kali ini saya akan berbagi ebook  operasi dasar komputer dan perangkat lunak dalam sistem informasi bagai mana dalam ebook ini membahas tentang hardware dan software dan ebook ini semoga bermanfaat bagi agan semua terutama yang suka dalam bidang informatika silahan bagi agan yang ingin download langsung saja download di bawah ini